Jubir TV - Event olahraga air berskala dunia, Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba selama 13-17 November 2024 mampu menarik lebih dari 200 ribu pengunjung.
Dilansir dari laman ITDC, Rabu (20/11/2024) Holding BUMN sektor aviasi dan pariwisata, PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney mencatat sebanyak lebih dari 100 pebalap dan crew dari 30 negara dan 10 pebalap jetski Indonesia mengikuti ajang balap ini.
Event yang diselenggarakan di 4 Kabupaten yakni Karo, Dairi, Simalungun, dan Samosir ini mampu menyedot pengunjung hingga berbondong-bondong datang ke Danau Toba.
Plt. Direktur Utama InJourney, Maya Watono mengatakan event berskala internasional ini merupakan crowd puller sehingga meningkatkan daya tarik wisatawan domestik dan asing untuk melakukan kegiatan wisata di Indonesia.
Dengan melibatkan 3.000 tenaga kerja lokal, Aquabike Jetski World Championship 2024 di Danau Toba menjadi salah satu event yang penting untuk mendorong perekonomian lokal.
Dampak ekonomi dengan adanya penyelenggaraan event ini pun luar biasa, dengan perputaran ekonomi mencapai Rp1,8 triliun untuk lima tahun penyelenggaran yakni 2023-2027.
------------------------------------------------------------------------
Berita-berita terkini dan liputan Langsung dapat Anda peroleh dengan cepat dan akurat di sini. Jangan lewatkan juga berita-berita populer yang sedang menjadi sorotan saat ini.
Jubirtvnews:
jubirtvnews.com/ Jurnalis Bicara:
www.jurnalisbicara.com/ Silat Jabar:
www.silatjabar.com/ Hallo Sukabumi:
sukabumi.hallo.id/ Kumpalan:
kumpalan.com/ Selain itu, Anda juga dapat mengikuti kanal Jubir TV di berbagai platform media sosial:
Subscribe Channel YouTube Jubir TV:
ย ย ย /ย @jubirtvย ย Official TikTok Jubir TV:
www.tiktok.com/@jubirtv.official Official Twitter Jubir TV:
twitter.com/jubirtvofficial Official Facebook Jubir TV:
www.facebook.com/official.jubirtv Official Instagram Jubir TV:
www.instagram.com/jubirtv.official/ Official DailyMotion Jubir TV:
www.dailymotion.com/JubirTV Official SnackVideo Jubir TV:
sck.io/u/@jubirtv.official/dBrRh2tT Anda juga dapat mengakses semua tautan di atas melalui linktr.ee Jubir TV:
linktr.ee/jubirtv.official.
Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda!
#jubirtv #jubirtvnewscom #palabuhanratu #kabupatensukabumi #sukabumi #beritasukabumi #infosukabumi #hallosukabumi #kabarsukabumi #infopalabuhanratu #jawabarat #jabar #news #berita #update #viral #kotasukabumi #trendingtopic #beritaterkini #breakingnews #terbaru #fyp #fyi #aquabike #injourney #itdc #danautoba #shortvideo #shorts #short
0 Comments
Top Comments of this video!! :3